Di dalam Islam banyak terdapat kalimah thayyibah (kalimat baik). Bentuknya pendek-pendek, tetapi maknanya sangat dalam dan luas tak bertepi. Misalnya kalimat tasbih (subhanallah), tahmid (alhamdulillah), basmalah (bismillaahirrahmanirrahiim), isti’a
SelengkapnyaSecara harfiah, istilah “masjid” mengandung arti “tempat bersujud atau tempat mengabdi”. Berasal dari akar kata sajada, yasjudu, sujudan, yang bermakna sujud, tunduk, menyembah atau mengabdi. Pada dasarnya, setiap tempat ibadah bisa disebut masjid
SelengkapnyaAhmadiyah, sebagai bagian dari entitas aliran Islam, oleh sebagian umat Islam diklaim sebagai aliran sesat. Klaim tersebut menemukan momentumnya, karena Majelis Ulama’ Indonesia (MUI), pemegang otoritas fatwa, telah mengeluarkan fatwa bahwa ajaran Ah
SelengkapnyaSebagai bangsa yang berketuhanan Yang Maha Esa, sudah barang tentu kepemimpinan nasional yang kita cari di Indonesia adalah pola kepemimpinan yang rabbanian atau teosentris. Yang dimaksud di sini adalah kepemimpinan yang berpusat dan berorientasi ke
Selengkapnya“Iqra’! Maa ana biqaari’iin. Kalimat ini bergema memecahkan kesunyian malam Gua Hira, di puncak bukit An-Nur, pada 17 Ramadhan 610 Masehi. Peristiwa itu kemudian dikenal sebagai Nuzuulul-Quraan, artinya turunnya Al-Quran yang pertama kali, yaitu diw
SelengkapnyaProf. Dr. Mohammed Arkoun, dari Universitas Sorbounne Paris, dalam pembukaan seminar bertajuk “Konsep Islam Modern tentang Pemerintahan dan Demokrasi” yang diselenggarakan di Jakarta, 10 April 2000, menyatakan bahwa “Islam akan meraih kejayaannya ji
SelengkapnyaAyat pertama dalam Surat Al-Fatihah (atau kedua, jika basmalah dihitung), yang berbunyi alhamdulillaahi rabbil ‘aalamiin,menegaskan bahwa segala puja dan puji yang sejati adalah milik Allah semata, Rabb semesta alam. Arti kata “Rabb,” yang bi
SelengkapnyaSecara linguistik, kata “Israil” (Arab) berasal dari bahasa Ibrani (Israel) yang terdiri dari dua kata, yakni yasara dan ail. Kata ini, dalam Kamus Alkitab yang disusun oleh Herbert Haag, mengandung arti “Allah Bersinar.” Tetapi dalam Kamus Alkitab
SelengkapnyaBanyaknya ragam hadits yang berkenaan dengan ahlul-bait melahirkan berbagai pendapat di kalangan umat Islam, mengenai siapakah mereka yang berhak menyandang gelar tersebut. Menurut Imam Malik dan Imam Hanafi, yang termasuk ahlul-bait adalah Bani
SelengkapnyaSecara linguistik, kata Jum’at berasal dari akar kata jama’a, yajma’u, jam’an, yang mengandung makna “mengumpulkan” atau “menghimpun.” Kemudian, kata ini digubah menjadi Jum’uah (arti harfiahnya: hari berkumpul), dan digunakan untuk nama hari di uru
Selengkapnya